Brunei
-
Asia Selatan
Indo-Pacific Endeavour menghubungkan Australia dengan Sekutu dan Mitra untuk melaksanakan pelatihan dan latihan militer
Staf FORUM Lokakarya hukum tentang masalah keamanan yang diselenggarakan di Sri Lanka baru-baru ini menandai dimulainya Indo-Pacific Endeavour 24 (IPE), keterlibatan Australia selama lima bulan yang melibatkan 14 negara di Asia Tenggara dan Samudra Hindia timur laut. Kapal, pesawat terbang, dan personel Australia dikerahkan ke masing-masing negara untuk mengikuti latihan militer, pelatihan, lokakarya, serta kegiatan budaya dan atletik. IPE, yang…
Read More -
Asia Timur Laut
Sekutu dan mitra meningkatkan kesiapan di semua ranah dengan latihan militer di berbagai penjuru Indo-Pasifik
Staf FORUM Lebih dari 30 militer sekutu dan mitra mengerahkan personel, pesawat terbang, kapal, kapal selam, kendaraan tak berawak, dan aset lainnya di berbagai penjuru Indo-Pasifik pada pertengahan tahun 2024. Latihan multinasional yang hampir dilaksanakan secara bersamaan yaitu Pitch Black, Rim of the Pacific (RIMPAC), dan Valiant Shield membentang dari Oseania dan Pasifik Barat hingga Asia Timur Laut. Puluhan ribu…
Read More -
Indo-Pasifik yang Bebas dan Terbuka / FOIP
Logistik dan medis menjadi komponen utama HADR RIMPAC 2024
Staf FORUM Rim of the Pacific (RIMPAC), latihan maritim internasional terbesar di dunia yang diikuti oleh lebih dari 40 kapal dan 25.000 personel dari 29 negara, menyertakan latihan bantuan kemanusiaan dan bantuan bencana (humanitarian assistance and disaster relief – HADR) terbesarnya pada tahun 2024, ditambah simposium mengenai logistik dan ilmu pengobatan. Porsi HADR itu diikuti oleh 2.500 peserta dari sembilan…
Read More -
Asia Tenggara
Negara-negara Asia Tenggara memperkuat persatuan regional
Staf FORUM Negara-negara Asia Tenggara semakin bersedia untuk mengambil tindakan terhadap isu-isu yang memerlukan pertahanan dan kerja sama kolektif, sebagaimana dibuktikan oleh pembicaraan pada pertengahan Januari 2024 di Hanoi di antara Presiden Vietnam Vo Van Thuong dan Presiden Indonesia Joko Widodo mengenai penguatan keamanan dan perniagaan maritim bersama. Kedua pemimpin itu “menegaskan kembali arti penting perdamaian, stabilitas … dan kebebasan…
Read More -
Asia Tenggara
ASEAN menunjukkan solidaritas ketika RRT menunda-nunda kesepakatan pedoman perilaku di Laut Cina Selatan
Staf FORUM Anggota Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) memperkuat kemitraan yang menjunjung tinggi stabilitas di Laut Cina Selatan. Upaya diplomatik baru-baru ini terjadi ketika Republik Rakyat Tiongkok (RRT) yang semakin agresif mengklaim bahwa pembicaraan selama puluhan tahun mengenai pedoman perilaku (code of conduct – COC) untuk jalur perairan penting itu “berjalan dengan lancar.” Presiden Indonesia Joko Widodo dan Presiden Filipina…
Read More -
Asia Tenggara
Pertemuan kepala angkatan laut dan latihan ASEAN menunjukkan persatuan dan ‘suara untuk perdamaian’
Maria T. Reyes Angkatan Laut dari negara-negara anggota Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) menampilkan front persatuan di Laut Cina Selatan selama Latihan Angkatan Laut Multilateral ASEAN (ASEAN Multilateral Naval Exercise – AMNEX) yang diselenggarakan oleh Angkatan Laut Filipina. Latihan yang dilaksanakan pada 12-15 Mei 2023 itu terdiri dari latihan fase pantai dan laut, termasuk simulasi penyelamatan kapal pesiar yang diganggu…
Read More -
Asia Tenggara
Transparansi Maritim
James McAden/HawkEye 360 Teknologi frekuensi radio (RF) berbasis ruang angkasa membantu dalam kesadaran ranah maritim (MDA) dan dalam mendeteksi kapal gelap (dark vessel). Di laut, kapal tersebut telah menonaktifkan penanggap sistem identifikasi otomatis (AIS) guna menghindari pelacakan lokasi, identitas, jalur, dan kecepatan, kemungkinan untuk melakukan aktivitas jahat. MDA menimbulkan tantangan, terutama mengingat terbatasnya sumber daya negara dan luasnya geografi lautan.…
Read More -
Asia Timur Laut
RRT dan Rusia memperdalam hubungan di tengah seruan perdamaian Beijing yang tidak meyakinkan
Staf FORUM Menyusul rencana perdamaian yang meragukan dari Republik Rakyat Tiongkok (RRT) dalam perang Rusia terhadap Ukraina, Sekretaris Jenderal Partai Komunis Tiongkok (PKT) Xi Jinping melakukan kunjungan tiga hari ke Moskow pada Maret 2023. RRT menyebut perjalanan itu sebagai “kunjungan persahabatan, kerja sama, dan perdamaian” ketika Beijing berupaya menggambarkan dirinya sebagai pihak netral yang berkomitmen untuk mengakhiri konflik berdarah di…
Read More