Asia Timur Laut
-
Keterpurukan ekonomi RRT memberi dampak buruk pada kebijakan Xi Jinping
Staf FORUM Perekonomian Republik Rakyat Tiongkok (RRT), yang saat ini merupakan perekonomian terbesar kedua di dunia, terus melambat, dengan pertumbuhan melambat menjadi 4,7% pada kuartal kedua, turun dari 5,3% pada…
Baca selengkapnya -
Teknologi USV Jepang mendapatkan momentum di tengah meningkatnya ketegangan maritim
Thisanka Siripala Pasukan Bela Diri Maritim Jepang (Japan Maritime Self-Defense Force – JMSDF) memprioritaskan implementasi kapal permukaan tanpa awak (uncrewed surface vessel – USV), dan menggambarkan teknologi ini sebagai terobosan…
Baca selengkapnya -
Dukungan Beijing terhadap Rusia menimbulkan keraguan atas klaim penghormatan terhadap kedaulatan negara lain
Staf FORUM Beberapa hari sebelum invasi tak beralasan Rusia ke Ukraina pada tahun 2022, pejabat utama kebijakan luar negeri Republik Rakyat Tiongkok (RRT) mengklaim bahwa Beijing menghormati kedaulatan dan kemerdekaan…
Baca selengkapnya -
A.S. memantau dan menghancurkan pangkalan mata-mata Kuba-RRT
Staf FORUM Perluasan stasiun mata-mata di Kuba menunjukkan bahwa Republik Rakyat Tiongkok (RRT) berupaya memantau aktivitas militer Amerika Serikat dan berpotensi menyadap komunikasi komersial, demikian menurut laporan pada Juli 2024…
Baca selengkapnya -
Korea Selatan akan mengerahkan laser ‘StarWars’ untuk melawan drone Korea Utara
Agence France-Presse Korea Selatan akan mengerahkan senjata laser peleleh drone pada tahun ini yang dirancang untuk menembak jatuh wahana udara tanpa awak milik Korea Utara, demikian ungkap badan pengadaan persenjataan…
Baca selengkapnya -
Bagaimana Tiongkok dan Rusia berharap AI akan membantu memanipulasi informasi
Staf FORUM Aktor jahat di Republik Rakyat Tiongkok (RRT), Rusia, dan di tempat lain telah menggunakan kecerdasan buatan (artificial intelligence – AI) — meskipun dampaknya dapat diabaikan — untuk meningkatkan…
Baca selengkapnya